
Pakethp.com – Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang, Apakah Aman Dipakai? – Apakah kalian sedang mencari aplikasi yang dapat menghasilkan uang tambahan? Jika iya maka kalian berada pada ulasan yang tepat. Karena admin akan membagikan aplikasi penghasil uang terbaru di internet saat ini.
Aplikasi penghasil uang terbaru dengan nama Tokorabat Apk yang bisa menghasilkan uang 3000 rupiah setiap hari dengan bonus pendaftaran sebesar 20.000.
Dengan begitu banyak orang yang tertarik untuk mencoba menggunakan penghasil uang yang satu ini serta ingin mengetahui lebih lengkap beberapa informasinya.
Oleh karena itu Admin akan menjelaskan terkait dengan cara daftar dan cara menggunakan agar bisa menghasilkan uang.
Tidak lupa pula perihal pembayaran yang bisa ditarik melalui akun bank maupun akun e-wallet apakah sudah terbukti membayar atau tidak.
Untuk itu silakan kalian simak ulasan ini sampai selesai agar tidak salah paham dengan apa yang harus kalian lakukan.
Apa Itu Tokorabat Apk?
Aplikasi Tokorabat merupakan sebuah penghasil uang terbaru melalui cara kerja mengerjakan pesanan fiktif seperti aplikasi compass penghasil uang yang pada sebelumnya sudah pernah terbukti membayar.
Ada sedikit perbedaan dengan beberapa aplikasi penghasil uang yang lain, Di mana Tokorabat Apk ini memiliki fitur lain dari pada mengerjakan sebuah tugas pesanan dan mengundang teman.
Cara Mendaftar Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang

Untuk kalian yang tertarik untuk mendaftar dalam Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang ini. Berikut ini beberapa langkah-langkah mendaftar di aplikasi tokokrabat penghasil uang di bawah ini:
- Langkah pertama silakan kalian masuk ke dalam website resminya DISINI
- Kemudian silakan kalian masukkan nomor handphone kalian.
- Selanjutnya silakan kalian buat Kata Sandi Akun pada kolom yang tersedia.
- Setelah itu silakan kalian masukkan kode undangan apabila ada.
- Kemudian silakan kalian centang syarat dan ketentuan.
- Selanjutnya silakan kalian proses pendaftaran akun.
- Selesai.
Cara Mendapatkan Uang dari Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang
Ketika kalian sudah berhasil mendaftar maka kalian akan mendapatkan bonus senilai Rp 20.000 dan bisa kalian jadikan modal untuk mengerjakan tugas yang tersedia.
Pada saat kalian mengerjakan tugas pada level yang sesuai dengan saldo yang kalian miliki yaitu 20.000 maka kalian akan mendapatkan komisi sebesar 3000 rupiah perhari.
Untuk meningkatkan pendapatan yang lebih besar maka kalian perlu melakukan deposit uang Rp 150.000 untuk naik pada tingkat Level Pesanan 2.
Namun Admin sarankan kepada klaian untuk tidak melakukan deposit uang untuk menghindari beberapa hal yang tidak di inginkan.
Karena kalian bisa menggunakan cara mengundang teman untuk menambah penghasilan kalian dan berikut caranya akan Admin jelaskan.
Cara Mengundang Teman di Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang
Untuk mengundang teman di aplikasi ini kalian tinggal masuk pada halaman mengundang teman dengan cara klik menu Tim di ada pada Bagian Bawah.
Setelah itu kalian bisa dapatkan kode atau link tautan undangan dan kalian klik Salin lalu bagikan pada teman kalian bisa melalui sosial media dan lain-lain.
Cara Melakukan Penarikan Uang Dari Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang

Kalian akan bisa melakukan penarikan setelah sudah terpenuhi beberapa syarat yang ditentukan dalam penghasil uang yang diantaranya adalah sebagai berikut ini:
- Langkah pertama silakan kalian masuk pada Halaman Profil > Mengatur > Withdraw Akun.
- Selanjutnya silakan kalian Atur metode penarikan dengan kaitkan akun bank kalian.
- Setelah itu minimal penarikan adalah Rp 150.000.
- Kemudian silakan kalian maksimal penarikan adalah Rp 10.000.000.
- Selanjutnya silakan kalian penarikan bisa di lakukan setiap hari sekali.
- Biaya administrasi penarikan adalah 7% dari total nominal yang ditarik.
Apakah Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang Aman Digunakan Dan Terbukti Membayar?
Setelah Admin telusuri dar beberapa reivew yang ada ternyata sampai saat ini mash belum ada bukti yang valid tentang pembayaran yang diterima dan bisa dikatakan belum terbukti membayar.
Yang perlu Anda ketahui adalah sistem penghasil uang dengan nama Tokorabat Apk ini menganut money game dan kemungkinkan besar akan berakhir ponzy dan penipuan.
Demikianlah informasi mengenai Aplikasi Tokorabat Penghasil Uang ini, semoga ulasan yang admin bagikan ini dapat bermanfaat bagi kalian yang telah membaca ulasan ini sampai selesai.